JAKARTA - Menteri Perhubungan (Menhub) Ignasius Jonan heran dengan langkah PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) yang mengajukan ijin pembangunan awal kereta cepat Jakarta-Bandung di lokasi yang paling sulit. Jonan menyebutkan, PT KCIC telah mengajukan ijin pembangunan kereta cepat di kilometer (km) 95 sampai km 100, yang diketahui memiliki medan paling sulit dibandingkan dengan lokasi km yang lainnya di sepanjang 142,3 km."Kalau mau mulai bangun 5 km yang mudah saja, misal Tegal Luar ...
↧