Jakarta - Harga bahan bakar minyak (BBM) non subsidi yang dijual oleh Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) milik Shell dan Total tercatat mengalami perubahan pada 15 November 2015. Terpantau harga BBM yang dijual kedua SPBU tersebut turun antara Rp 50 sampai Rp 400 per liter. Sementara SPBU milik Pertamina masih membanderol BBM dengan harga yang sama seperti periode 1 November lalu.Dari pengamatan, Minggu (15/11/2015), di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum ...
↧