Jakarta - Badan Reserse Kriminal Mabes Polri menyatakan akan meningkatkan koordinasi supervisi (Korsup) dengan Komisi Pemberantasan Korupsi dalam rangka untuk meningkatkan penanganan tindak pidana korupsi.Kepala Bareskrim Mabes Polri Komisaris Jenderal Ari Dono mengatakan, korsup penanganan korupsi diharapkan mampu meningkatkan sinergitas antarinstitusi hukum yang ada di Indonesia."Sinergitas tentang korupsi agar ke depan kami bisa bersinergi. Apa yang diharapkan masyarakat bisa ...
↧