Jakarta - PT Kereta Api Indonesia (Persero) kembali melakukan inovasi untuk melayani penumpang. Kali ini, demi meningkatkan kapasitas angkut penumpang, KAI mengoperasikan Kereta Api (KA) penumpang jarak jauh dengan menggunakan 16 gerbong kereta.Kereta yang dinamakan KA Kertajaya Tambahan ini akan menjadi kereta penumpang terpanjang di RI, dibandingkan KA penumpang jarak jauh sebelumnya yang hanya menarik 9-10 gerbong kereta. EVP Corporate Communication KAI Agus Komarudin ...
↧