Jakarta - Sejumlah buruh mengajukan judicial review atas UU Tax Amnesty ke Mahkamah Konstitusi (MK). Puluhan masa buruh dari Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) tampak menyemut jelang persidangan itu.Mereka membawa sejumlah spanduk berisi penolakan atas UU Tax Amnesty. Lengkap dengan pengikat kepala dan mobil komando terparkir di depan gedung MK. "Satu-satunya jalan bagi negara untuk meningkatkan penerimaan pajak adalah menegakkan aturan, bukan tax ...
↧