JAKARTA -- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) berencana mengawasi distribusi tunjangan profesi guru (TPG) secara daring (online). Hal tersebut merupakan upaya untuk mempercepat dan memaksimalkan penyaluran TPG di daerah."Kita coba nanti kembangkan online base. Kita bicarakan dengan Kemenkeu (Kementerian Keuangan)," kata Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Dirjen GTK) Kemendikbud, Sumarna Surapranata di Gedung Guru Indonesia, Jakarta Pusat, ...
↧