JAKARTA - Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) meminta seluruh elemen umat beragama di Indonesia untuk tidak terprovokasi atas terjadinya konflik berbau suku, agama, ras dan antargolongan (SARA) di Tanjung Balai, Sumatera Utara. Seluruh elemen umat beragama juga diminta tetap menjaga persatuan."Mari percayakan kepada aparat berwenang untuk menyelesaikannya," ujar Komisioner Komnas HAM Maneger Nasution dalam keterangan tertulisnya, Minggu (31/7/2016).Komnas ...
↧